Kebiasaan Sehari-hari yang Dapat Menjaga Kelembapan Kulit
Salah satu permasalahan yang saya miliki adalah bibir kering yang mengganggu. Kondisi semakin parah ketika cuaca menjadi sangat dingin seperti akhir-akhir ini. Bahkan saya kerap mendapati kulit bibir saya hampir mengelupas. Selain kulit bibir, bagian lain di tubuh saya juga kering, misalnya siku. Lalu bagaimana cara melembapkan kulit kering? Kenapa Kelembapan Kulit Harus Dijaga? Kondisi … Read more