Pujian Suami Bikin Hari Berseri, Thanks to Yummy!
Setelah Jogja diguyur hujan pada weekend kemarin, Senin ini hawanya terasa teduh sekali. Iyap, masih dalam suasana mendung tanpa hujan. Kebayang nggak sih, bercampur sepoi-sepoi angin. Selain cuaca, ada satu lagi yang bikin aku amat bersemangat. Apalagi kalau bukan hasil ngoprek di dapur yang dipuji suami. Anakku pun menyantapnya dengan lahap. Sungguh sebuah amunisi untuk … Read more